Renungan Akhir Tahun, Hidup Maksimal Agar Tak Ada Penyesalan


renungan akhir tahun

Kurang 3 jam lagi, tahun 2023 akan berakhir. Menyambut datangnya tahun baru 2024, sambil nungguin si Adik main, keknya paling pas nulis tentang renungan hidup ya.

Sebenarnya, renungan kek gini seharusnya dilakukan setiap harinya. Nggak melulu nunggu ganti tahun masehi aja.

Review Film Migration, Kisah Kocak Petualangan Keluarga Bebek

review migration 2023

Film Migration adalah sebuah film animasi 3D yang kocak dan cocok untuk ditonton anak-anak dan segala usia. 

Mulai tayang di bioskop Indonesia, sejak tanggal 27 Desember 2023, dan menjadi salah satu rekomendasi tontonan menarik buat anak-anak selama liburan ini.

A Day in My Life [5], Balikin Buku dan Ngemall Nonton Migration

a day in my life

Balik lagi di a day in my life part 5 di blog ini. Mau ceritain cerita seharian saya kemarin, Rabu 27 Desember 2023. 

Jadi, kemarin tuh kami, mau nggak mau harus keluar, karena harus ke perpusda Menur buat balikin buku-buku yang dipinjam 2 mingguan lalu.

Cerita Liburan: Lagi Mager Cuaca Cerah, Pas Keluar Malah Hujan!

cerita liburan

Liburan semester sekolah anak-anak yang bertepatan dengan liburan natal dan tahun baru 2024 ini, sebentar lagi bakal berakhir.

Dan selama liburan yang udah lewat semingguan ini, kami cuman di rumah doang dong!. Menjalani rutinitas yang bangun, masak, beberes, mau ngeblog malah mager, jadinya buka Vidio buat nonton Film.

Evaluasi Blogging 2023 dan Resolusi Blogging 2024

evaluasi dan resolusi blogging

Evaluasi blogging 2023 ditulis sebagai kesatuan untuk membuat Resolusi Blogging 2024. Ya, meskipun masih sama dengan postingan saya di akhir tahun 2022 lalu. Di mana saya menulis tentang blogging 2022 dan blogging 2024.

Btw, saya baru ngeh dong, kalau ini Selasa terakhir di tahun 2023, which is the last #TuesdayBlogging di tahun ini.

Hari Natal dan Kenangan Masa Kecil

hari natal

Hari Natal itu mengingatkan saya akan kenangan masa kecil yang hampir terlupakan. Btw, nulis tema kayak gini, si Rey kudu siapin mental banget, biar nanti kalau ada akun anonim komen jutek.

"Ih, muslim kok bahas Natal!"

Hari Ibu atau Perempuan Indonesia dan Pencapaian Diri

hari ibu

Hari ibu selalu diperingati di tanggal 22 desember setiap tahunnya. Meskipun maknanya sedikit bergeser dari awal mula terbentuknya hari ini menjadi bersejarah di Indonesia.

Di mana, dulunya Hari Ibu terbentuk dari sebuah kongres perempuan pertama di Indonesia, yang dilakukan di Jogjakarta pada tahun 1928.

Keliling 3 Mall Besar Di Surabaya Dengan Bus Gratis Dari Pakuwon

keliling 3 mall besar di surabaya

Keliling 3 mall besar di Surabaya tanpa mengeluarkan biaya? bisa banget!. 

Jadi ceritanya kapan hari tuh liat konten di instagram tentang bus gratis yang disediakan pihak Pakuwon. Bus tersebut akan mengangkut penumpang berkeliling dari 3 mall terbesar di Surabaya.

Dari Pakuwon Mall di Surabaya barat, Tunjungan Plaza hingga ke Pakuwon City Mall di Surabaya timur.

Tentang Profesi Blogger yang Masih Awam Di Kalangan Masyarakat

profesi blogger

Saya baru menyadari dong, kalau ternyata profesi blogger itu masih banyak awam di kalangan masyarakat. 

Salah satunya terjadi ketika saya menerima raport si Kakak Darrell, hari Senin lalu.

A Day in My Life, Terima Raport Kakak dan Main ke Delta Plaza

a day in my life

A day in my life Senin 18 Desember 2023, kali ini menceritakan kegiatan saya dan anak-anak selama seharian tadi. Di mana hari ini jadwal ambil raport di sekolah SMP si Kakak Darrell.

Setelahnya emang rencana mau ajak anak-anak ngemall, meskipun awalnya masih bingung mau ke mall mana. Saking banyaknya mall di Surabaya kan ye, hahaha.

A Day in My Life, Parents Day Sekolah Adik dan Main Ke Sidoarjo

a day in my life

Mau nulis a day in my life [part 3] lagi ah, kali ini mau cerita kegiatan saya di hari Sabtu, 16 Desember 2023 kemarin.

Jadi, kemaren tuh, ada acara penutupan parents day sekaligus memperingati hari ibu di sekolah si Adik.

Cromboloni Kini Ada di Surabaya, Tak Perlu Jauh-Jauh Ke Jakarta

cromboloni di surabaya

Cromboloni di Surabaya mulai menjamur di mana-mana, tentunya hal ini menjadi kabar baik bagi pecinta pastry unik nan viral. 

Karena sebelumnya, banyak influencer atau semacamnya yang bela-belain ke Jakarta demi mencicipi si renyah yang memang sedang booming ini.

Jangan Bawa-Bawa Ortu dan Egoisme Pelaku Kejahatan

jangan bawa-bawa ortuku

"Aku memang jahat, kamu boleh balas dendam ke aku, boleh maki aku, tapi jangan pernah bawa-bawa ortuku!"

Familier nggak dengan kalimat seperti itu?

Saya sih sering banget dengarnya, bahkan membaca di media sosial.

Menaklukkan Ujian IELTS: Panduan Komprehensif untuk Sukses

ujian ielts
source: freepik

International English Language Testing System, atau yang lebih dikenal sebagai IELTS, adalah ujian kemampuan bahasa Inggris yang umumnya diperlukan untuk studi, pekerjaan, atau imigrasi di negara-negara berbahasa Inggris. 

Berikut adalah panduan komprehensif untuk membantu Anda memahami lebih lanjut tentang ujian IELTS dan bagaimana mempersiapkannya dengan baik.

3 Tools Pendukung Blogging Gratis untuk Ide Menulis SEO Ala Rey

tools pendukung blogging

Tools pendukung blogging itu penting buat saya, terutama yang gratis yak. Karena meski saya suka nulis, tapi juga butuh menghasilkan uang dari blog dong.

Karenanya, menulis di blog untuk mendatangkan trafik juga penting. Dan untuk itulah, nggak melulu nulis curhatan semata. Saya juga nulis hal-hal yang memang dibutuhkan pembaca, sehingga mereka bisa berkunjung ke blog ini.

Intip Rahasia Kulit Glowing ala Idol Kpop

rahasia kulit glowing
Source: freepik.com

Saat ini idol K-Pop semakin dikenal seiring dengan musik K-Pop yang  mendunia. Bahkan kecantikan idol K-Pop pun juga menjadi kiblat bagi banyak wanita di dunia. 

Keinginan memiliki kulit glowing bak idol K-Pop saat ini akhirnya muncul di semua kalangan. Tentu saja saat ini sudah ada banyak skincare yang menawarkan hasil kulit glowing ala idol K-Pop. Mendapatkannya pun mudah, manfaatkan saja pembayaran menggunakan produk bank digital.

Normalisasi Menghakimi di Postingan Medsos Orang itu, Memalukan!

normalisasi menghakimi postingan medsos

Normalisasi menghakimi di postingan media sosial orang tuh, kayaknya makin merajalela ya. Sering banget tuh kita lihat di akun medsos para artis, influencer atau semacamnya.

Kolom komentarnya tuh kebanyakan dipenuhi dengan tulisan yang baik. Tapi yang bikin sakit hati karena dikomenin menghakimi, baik secara halus maupun terang-terangan juga banyak.

Ibu Hamil dengan Bayi dan Batita, Stranger dan Anti Static Glove

anti static glove

Hari Jumat tanggal 1 Desember 2023 lalu, saya mengunjungi si M lagi, karena si Adik harus masuk pukul 7 pagi, dan tentu saja perpustakaan daerah Jatim, belum buka.

Karena emang belum menemukan tempat lain yang bisa jadi tempat nebeng mengetik, dan hanya mengeluarkan duit sedikit, sambil nungguin si Adik.

Goodbye November 2023 And The Memories About Rey is Saved

cerita november

Goodbye November 2023 and the memories about Rey is mooore saved!. Menyambut awal bulan Desember 2023, menandakan berakhirnya bulan November yang akan lebih asyik kalau dirangkum ceritanya, biar nggak lupa.

Nggak tahu ya, berbeda cerita bulan Oktober 2023 saya yang lalu, yang berasanya nggak cepat. Saya kok kali ini merasa bulan ini cepat banget ya.

Ketika Pintu Tertutup Jendela Terbuka dan Cerita Service HP

When the door is closed

"When the door is closed, the window is open, and it's true!"

Sebuah kutipan yang sekilas terdengar sederhana, meski sesungguhnya artinya sangat dalam. Di mana ketika pintu tertutup, jendela terbuka, dalam bayangan saya tuh, kan enak ya. ruangan tetap tak kekurangan udara, karena ada jendela yang terbuka lebar.

Semangat Partisipasi Remaja dengan Disabilitas dalam Pemilu 2024

remaja dengan disabilitas



Merasa terinpirasi banget, setelah melihat bagaimana semangat partisipasi remaja dengan disabilitas dalam menyambut pemilu 2024 nanti.

Di tengah segala keterbatasannya, tidak menyulutkan semangatnya untuk tetap berpartisipasi memberikan hak suaranya, dalam menentukan nasib bangsa ini.

Pengalaman Mengatasi HP Vivo V19 yang Restart Sendiri Berulang

Vivo V19 restart sendiri

Jumat lalu, tiba-tiba HP Vivo V19 saya, restart sendiri berulang kali. Panik banget dong ya. Langsung buru-buru browsing bagaimana cara mengatasi hal seperti itu. 

Nyatanya, diutak atik berulang kali juga nggak ngaruh. Hape tersebut malahan hanya bisa nyala dengan normal kalau dihubungkan ke charger.

Pemakaian Kamera CCTV di Tempat Servis Komputer

service komputer
Source: https://img.freepik.com/

Dengan kemajuan teknologi saat ini, penggunaan komputer sudah menjadi hal yang sangat biasa. Penggunaan perangkat ini tentunya juga memerlukan support layanan perbaikan untuk mengatasi kendala yang bisa terjadi kapan saja. Support layanan ini berupa tempat servis komputer yang tentunya perlu mendapatkan pengawasan secara menyeluruh.

Hasil Konsisten Ngeblog 5 Tahun dan Sumbernya Ala Rey

hasil ngeblog

Hasil konsisten ngeblog selama 5 tahun, apa aja sih? Pasti banyak yang kepo kan?. Terutama yang blogger pemula, atau juga pra blogger alias baru rencana mau jadi blogger, hehehe.

Emang sih, kalau ngomongin hasil atau pencapaian sebuah usaha, semua orang semangat banget. Tapi, kalau ngomongin perjuangannya, kadang bikin bosan bacanya ya? hahaha.

5 NFT Marketplace Paling Bagus di Dunia, Kenali Jenisnya

NFT marketplace

Seiring dengan semakin berkembangnya teknologi blockchain, para penikmat NFT (Non-Fungible Token) jadi semakin meluas sejak menjadi tren baru dalam dunia digital. 

Btw, ada yang belum kenal, apa itu NFT?

NFT adalah token digital yang unik dan tidak bisa ditukar dengan token lainnya. Hal inilah yang membuatnya punya nilai yang tinggi. 

Telogo Sewu Pandaan dan Cerita Outbound Anak-Anak TK

telogo sewu pandaan

Telogo Sewu Pandaan merupakan wisata air dan outbond yang terletak tidak jauh dari Lembah Binangun Pandaan.

Tempat wisata ini ditempuh setidaknya sekitar 1-1,5 jam dari Surabaya ini, dan baru saya ketahui, ketika mengikuti kegiatan outbond sekolah si Adik Dayyan, beberapa waktu lalu.

Pengalaman Mengunjungi Perpustakaan Daerah Jatim di Surabaya

Perpusda jatim

Perpustakaan daerah Jatim atau biasa disebut Perpusda Menur, menjadi tempat nebeng ngeblog saya beberapa minggu terakhir ini.

Tentunya bukan semata numpang doang, tapi saya juga menjadi anggota dengan bikin kartu perpustakaan di sini. Asyiknya sih, semua gratis.

Quick Update : Jarang Posting Karena Sedang Audit Blog

audit blog

Quick update kali ini dari Si Rey, adalah untuk menjelaskan mengapa saya jarang posting blog selama beberapa hari ini.

Tiada lain dan tiada bukan karena sedang 'tergoda' untuk memperbaiki beberapa error blog. Berdasarkan laporan audit blog yang dilakukan oleh mas Tommy A.S, ketika gathering blogger di Wisata Bukit Mas, Surabaya, beberapa minggu lalu. 

Peran Kredit (Loan Channeling) untuk Perekonomian Masyarakat

peran-kredit-loan-channeling
Apa itu skema channeling? Skema channeling merupakan pemberian kredit dari bank kepada penerima kredit melalui lembaga perantara (agency) menggunakan term & conditional Bank. 

Loan channeling juga bisa diartikan pembiayaan yang dilakukan oleh bank lewat anak usahanya atau lewat lembaga keuangan lainnya, seperti perusahaan finance, BPR, multifinance atau koperasi. 

Cerita Diajak Ngobrol Oleh Stranger dan Bahaya Terlalu Ramah

cerita-diajak-ngobrol-oleh-stranger

Sudah mau tulis ini sejak kemaren, tapi nggak enak takut orangnya baca. Tapi, setelah saya pikir-pikir, memangnya kenapa kalau dia baca?

Toh belum tentu juga dia beneran baper, gegara mengobrol dengan saya, dan saya menanggapi dengan sangat ramah. 

Tentang Boikot Produk Israel dan Pendukungnya

tentang-boikot-produk-israel

Ini topik yang sangat sensitif sebenarnya, tapi kayaknya kalau enggak saya tulis, rasanya juga nggak nyaman di hati.

Tentang dukungan kepada Palestina, dalam bentuk ajakan memboikot semua produk asli Israel. Termasuk produk-produk lainnya, yang diketahui memberikan bantuan dana kepada negara Yahudi tersebut. 

Goodbye October 2023 And The Memories About Rey is Saved

goodbye-october-2023

Goodbye October 2023 and the memories about Rey is more more and mooore saved! Udah lewat bulan Oktober sih baru dirangkum nih cerita, better late than never kan ye?.

Banyak dong yang bilang, kalau bulan ini tuh cepat banget berlalunya, tiba-tiba aja udah di ujung bulan, dan tiba-tiba aja udah mau pindah bulan.

Alhamdulillah, Ternyata Postingan Blog Udah Ke-1500 an

postingan-blog-ke-1500

Sejak beberapa hari lalu, saya udah menyadari, kalau postingan di blog ini bakal mencapai ke-1500. Sudah dipikirin juga di benak dong, kalau nantinya, bakal nulis tentang hal ini, tepat di postingan ke-1500 juga.

Kenyataanya, saya lupa dong! (ini kenapa, jadi kebanyakan 'dong'nya, cobak, hahaha). Baru nyadar setelah postingan udah ke-1501, dan sekarang tepatnya 1502.

Nyobain Bakso Solo Samrat Manyar Kertoarjo Depan Bonnet

bakso-solo-samrat-manyar

Akhirnya nyobain Bakso Solo Samrat yang ada di Manyar Kertoarjo, depan Bonnet, yang persis di samping Es Puter Pak Min Manyar.

Oh ya, bakso ini agak sulit ditemukan kalau carinya melalui google map ya, soalnya dia terdaftar dengan nama Bakso Solo Samsat Manyar Kertoarjo.

Rekomendasi Perumahan Terbaik di Surabaya ya Wisata Bukit Mas

rekomendasi-perumahan-terbaik-di-surabaya

Rekomendasi perumahan terbaik di Surabaya seperti Wisata Bukit Mas, pastinya dicari banyak orang ya. Secara kota pahlawan ini memang merupakan salah satu kota terpadat di Indonesia.

Selain itu, kota ini juga terkenal dengan cuacanya yang panas, tidak heran banyak masyarakatnya yang rela sering-sering ke luar kota demi menikmati cuaca sejuk alam yang identik dengan hijau-hijau.

Pengalaman Shock Bayar Tagihan Netflix yang Tiba-Tiba Naik

pengalaman-shock-bayar-tagihan-netflix

Pengalaman shock bayar tagihan Netflix yang tiba-tiba naik, lalu secara otomatis terbayar ketika saya isi saldo Shopeepay, baru saya terjadi.

Ngenes banget nggak sih, di tanggal segini, eh maksudnya di waktu lagi bokek gini, pemasukan lagi sepi, tetiba tagihan Netflix yang sebelumnya cuman Rp. 65 ribu, eh naik jadi Rp.120 ribu.

Hari Blogger Nasional dan Harapan untuk Blogger serta KEB

harapan-sebagai-blogger-dan-komunitas

2 hari lagi, akan menjadi hari yang bersejarah dan penting bagi para blogger, karena di setiap tanggal 27 Oktober, diperingati sebagai Hari Blogger Nasional.

Dan sebagai blogger, tentunya saya bangga akan hari tersebut. Nggak terbayangkan deh sebelumnya, bahkan sedikitpun dalam hidup saya, bisa menjadi bagian dari sebuah profesi, yang baru saya sadari di tahun 2018 silam.

Alasan Istri Memaafkan Kesalahan Suami tapi Sulit Melupakan

alasan-istri-mudah-memaafkan-sulit-melupakan

Ada yang setuju nggak, kalau kita perempuan, sebagai istri tuh ya, begitu mudahnya memaafkan kesalahan suami. Bahkan kesalahan yang besarpun, meski kata memaafkannya tidak terlalu jelas, tapi sikapnya mulai menunjukan rasa memaafkan suami.

Tapi eh tapi, kita para perempuan itu unik, katanya sih sudah memaafkan, tapi hampir setiap ada momen di mana istri lagi nggak nyaman hatinya, habis deh diungkit-ungkit lagi kesalahan suaminya.

Saya Tidak Kuat Mengasuh Dua Anak Sendirian, Tapi Saya Menulis!

saya-tidak-kuat-mengasuh-dua-anak

Sejujur-jujurnya, pengen banget untuk bisa mengakui dan divalidasi, tentang perasaan saya yang tidak kuat mengasuh dua anak sendirian. 

Ini bukan semata lelah mengurus anak-anak sih ya. Masakin mereka, nyuapin anak biar makannya habis dan banyak, mandiin biar lebih bersih, gosokin giginya, temanin main dan belajar.

Tetap Konsisten Ngeblog Meski Tanpa Support System Keluarga

ngeblog-tanpa-support-sistem

"Rey, enak ya kamu, bisa konsisten ngeblog sampai sekarang, pastinya disupport penuh sama suami!"

Heh? support? oleh suami? apaan tuh? hahaha. 

Saya pernah loh, beberapa kali mendapatkan pertanyaan, yang kurang lebih kayak di atas, tentang support system keluarga, terutama dalam menekuni dunia blogging hingga sekarang.

Nonton Drama Serial 'Desperate Housewives' Lagi, Ini Alasannya!

nonton-drama-serial-desperate-housewives

Tetap tenang dan anti bosan nontonin drama serial Amerika Desperate Housewives, di tengah gempuran drakor dengan lakon pria yang ganteng-ganteng itu kata banyak mamak-mamak *eh.

Mungkin karena saya memang pecinta film barat kali ya, dan kriteria ganteng ala saya itu, yang macho ala-ala bule gitu, kayak Kakang Mas Gerard Butler, hehehe.

Jadi Blogger Bikin Punya Banyak Teman (Lagi)

 teman-blogger

Kata orang, seiring bertambahnya usia, kita akan kehilangan banyak teman. Kalau kata beberapa konten yang sering wara wiri di beberapa media sosial,

"Ketika circle pertemanan kita semakin mengecil, itu tandanya kita semakin dewasa (atau tuwah, hahaha)"

Sejujurnya, baru disadari kalau betapa beruntungnya saya, di mana seiring waktu berlalu, rasanya kok lingkar pertemanan saya nggak pernah mengecil ya?.

Blog ReyneRaea Tiba-Tiba Sepi Postingan Baru, Ini Alasannya!

blog-reyneraea-tiba-tiba-sepi-postingan

Rasanya sudah terlalu sering saya menulis tentang betapa cintanya saya terhadap menulis, khususnya menulis di blog pribadi. Di mana, saya bukan lagi cuman suka menulis, tapi butuh menulis.

Tapi kenyataannya, coba deh liat widget arsip blog saya di samping (tampilan web), atau di bagian bawah jika tampilan mobile. Kenyataannya selama tahun 2023 ini misalnya, rata-rata update tulisan di blog ini setiap bulannya cuman belasan. Masih bisa dikatakan sepi sih ya, terutama jika dibandingkan di tahun 2020, which is saya bisa menghasilkan hingga hampir 400 tulisan dalam setahun.

5 Alasan Memilih Jadi Blogger yang Lebih Sering Menulis di Blog

5-alasan-jadi-blogger-suka-nulis

Bagi saya, setidaknya ada 5 alasan memilih jadi blogger yang lebih sering menulis di blog ketimbang sibuk mengerjakan hal lain dalam dunia blogging.

Karena menjadi blogger, ada begitu banyak hal yang harus dilakukan, baik menulis di blog, belajar tentang dunia blogging secara mendalam seperti tentang SEO, analisa blog melalui Google analytic dan lainnya. 

Frugal Living Boleh, Jadi Pelit dan Membebani Orang Lain Jangan!

frugal-living

"Frugal living being a part dah ini kayaknya!"

Demikian pemikiran saya, ketika membaca sebuah keluhan seseorang di Twitter aka X, tentang tetangganya yang numpang pakai internet bareng (sharing),  meski ikut bayar sekitar 20%.

Awalnya sih yang punya internet nggak keberatan, karena toh katanya cuman dipakai untuk 2 HP aja. Tapi makin lama si tetangga ini sering banget telat bayar bahkan kadang 2 bulan sekali baru bayar. Padahal pemakaian mereka bertambah, seiring dengan membeli smart TV di rumahnya.

2 Keuntungan Jadi Blogger Selain Menghasilkan Uang

keuntungan-jadi-blogger

Jadi blogger itu bikin saya jadi sering takjub sama diri sendiri. Mulai dari jadi lebih sedikit menjelaskan, kalau tak perlu bersusah payah dengan lidah belibet memanggil atau sekadar menulis nama lengkap saya, Reyne Raea. Cukup panggil Rey aja, praktis dan mudah. 

Dan sekarang tuh banyak yang auto manggil atau nulis saya Rey, tanpa perlu lagi saya jelaskan lagi. Sehingga mereka tak perlu ribet nulis Reyena, Rayne, Reyna, atau bahkan Rene juga Rene Raya.

Blogger IRT Tidak Hitech dan Sempurna? Manusiawi!

jadi-blogger-irt-itu-tidak-mudah

Jadi blogger IRT itu tidak mudah, dan ini bukan sebuah kiasan yang menjatuhkan mental blogger IRT atau ibu rumah tangga pemula. Tapi memang begitulah kenyataannya.

Jadi, sejatinya adalah manusiawi jika para blogger khususnya seorang IRT tampil tidak sempurna. Di mana blognya kudet, tidak selalu hebat dalam SEO dan selalu up to date untuk semua ilmu blogging. 

Goodbye September 2023 And The Memories About Rey is Saved

goodbye-september-2023

Goodbye September 2023 and the memories about Rey is more more saved! Akhirnya sampai juga di penghujung bulan yang katanya 'ceria' ini.

Yup, bulan September identik dengan lagu 'September Ceria' meski sebagian juga mengaitkan dengan 'Wake Me Up When September End'

Ternyata, Rezeki Sehat itu Luar Biasa

ternyata-rezeki-sehat-itu-luar-biasa

Wow, 10 hari dong saya nggak update blog. Ini luar biasa sih, padahal sebelumnya udah bertekat akan back to rajin menulis, hahaha.

Tapi semua rencana itu, ternyata dipatahkan dengan kondisi saya babak belur diserang si demam batuk pilek, yang bersamaan dengan datangnya si tamu bulanan.

10 Tips Dekorasi Kamar Tidur Estetik Ala Korea

10-tips-dekorasi-kamar-tidur-estetik
https://www.pexels.com/photo/photo-of-lamp-beside-bed-4112557/

Jurnal EGSA UGM menyebutkan bahwa budaya Korea menyebar luas ke seluruh dunia dan diterima oleh masyarakat internasional. Fenomena Korean Wave atau Hallyu berdampak secara signifikan di bidang fashion, kosmetik, hingga gaya hidup. Banyak anak muda menggemari segala hal dari negeri gingseng tersebut dan ingin mengikutinya, termasuk desain kamar tidur estetik yang kerap tampil dalam drama Korea.